Meatsmith Luncurkan Menu Makan Siang dan Gelar Sederet Acara Menarik

Sake Dinner and Highball Afterparty

Pada Jumat, 14 Oktober 2022, Meatsmith akan menggelar acara makan malam spesial berkolaborasi dengan Sake Central & Sundays Spirits dan bintang tamu Elliot J. Faber. Elliot adalah pendiri sekaligus Beverage Director untuk restoran berbintang Michelin

Yardbird Hong Kong (2011) dan RŌNIN (2013). Elliot juga merupakan salah satu pendiri Sundays Spirits serta pemilik dari AWA AWA. Pada 2016, ia menerima penghargaan Sake Samurai dari Japan Sake Brewers Association Junior Council, sebuah penghargaan yang hanya diberikan kepada segelintir orang terpilih. Elliot juga merupakan salah satu penulis dan produser dari buku peraih beragam penghargaan “SAKE: The History, Stories, and Craft of Japan’s Artisanal Breweries”.

Di acara makan malam spesial tersebut, tamu dapat memilih menu enam hidangan (Rp 600.000 ++) atau delapan hidangan (Rp 750.000 ++). Beberapa makanan yang akan disajikan bersama Sake termasuk:

  • Smoked Quail Egg with Potato Nest, Caviar, and Sour Cream
  • Oysters with Sake Lime Dressing, and Daikon Crisp
  • Chicken Wings with House-Made Tare and Lemon

Hidangan di atas akan disajikan bersama Sake Central ‘Sari Black’ Junmai Daiginjo Karakuchi, Fukui. Terdapat beberapa hidangan yang juga akan disajikan dengan pilihan jenis sake lain, seperti:

  • Smoked Brisket with Dry Noodle, Tahini Chili Oil Sauce & Garlic Chips, paired with Shiokawa Junmai Genshu Yamahai

Pengunjung juga dapat memilih paket premium yang dilengkapi dengan dua menu tambahan:

  • Scallop with Burnt Scallions, Miso Glazed, and Kale to be paired with Kameizumi ‘Cel-24’ Junmai Daiginjo, Kochi
  • 14-Days Dry Aged Black Angus Striploin with Egg Pickle Gel, Charred Shiitake Mushroom and Beef Reduction, to be paired with Kamoizumi ‘Hon Jikomi’ Junmai, Hiroshima

Webinar “MAXY Talk” Ajak Mahasiswa Bangun Relasi Interpersonal

Buku legendaris "How to Win Friends and Influence People" karya Dale Carnegie kembali jadi...

Port Academy Cetak Tenaga Kerja Profesional di Sektor Bongkar Muat

Port Academy, sebagai lembaga pelatihan terkemuka di Indonesia, telah berhasil mencetak ratusan tenaga kerja...

Perkuat Kerja Sama Maritim: Kunjungan INS Mysore ke Indonesia

Dalam rangka mempererat persahabatan dan kerja sama maritim, Laksamana Dinesh K. Tripathi, Kepala Staf...

- A word from our sponsor -

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here